Penelitian (Uji) : dari Hewan Percobaan hingga Klinis

>> Minggu, 09 Agustus 2009

Lepidium merupakan tanaman yang digunakan turun temurun di dataran tinggi Andes, Peru. Tanaman ini mempunyai manfaat didalam dunia pengobatan.

Beragam Penelitian telah dilakukan untuk melihat pengaruh Lepidium bagi kesehatan tubuh manusia, yang antara lain memberi kesimpulan bahwa Lepidium adalah tanaman yang berkhasiat sebagai :
  1. Penelitian memperlihatkan bahwa Lepidium sebagai penyeimbang hormonal tubuh. Lepidium bukanlah produk hormon, tapi dia bekerja dengan cara merangsang sistem tubuh agar dapat menghasilkan hormon sebagaimana mestinya.
  2. Penelitian memperlihatkan bahwa Lepidium sangat dianjurkan bagi mereka yang mengalami gangguan hormonal, gangguan menstruasi maupun gejala menopause.
  3. Penelitian menemukan bahwa Lepidium dapat meningkatkan pembentukan, jumlah dan kelincahan sperma pada pria, dan pada wanita Lepidium dapat meningkatkan kematangan folikel sel telur dan meningkatkan jumlah folikel. Sehingga tanaman ini dikenal juga sebagai tanaman "kesuburan" yang telah digunakan berabad-abad lamanya.
  4. Penelitian memperlihatkan bahwa kandungan alkaloid, kalsium, besi sangat baik untuk melawan anemia dan stimulan bagi pembentukan sel darah merah serta menjaga kesehatan reproduksi.
  5. Penelitian memperlihatkan bahwa Lepidium merupakan tanaman aprodisiak, meningkatkan gairah seksual,kesuburan, baik untuk penanganan masalah prostat, peningkat energi, stamina dan masih banyak lagi.
Berbahagialah bagi anda yang telah menggunakan Lepidium

Berikut sebagian list hasil penelitian terkait manfaat Lepidium : klik disini


0 komentar:

Related Posts with Thumbnails

  © Free Blogger Templates Wild Birds by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP